get app
inews
Aa Text
Read Next : Dukung Keterbukaan, Bey Dorong Kabupaten/Kota di Jabar Gunakan Teknologi Blockhain

Isu Politik Identitas di Jabar Menurun, Tapi Jelang Pemilu Wajib Diwaspadai

Kamis, 08 Juni 2023 | 19:23 WIB
header img
Peneliti Senior Lembaga Survei Indonesia (LSI) Rizka Halida. (Foto:Istimewa)

BANDUNG, iNewsBandungraya.id - Peneliti Senior Lembaga Survei Indonesia (LSI) Rizka Halida mengatakan politik identitas di Jawa Barat menjelang pemilu 2024 cenderung menurun.

Akan tetapi, katanya tidak tidak menutup kemungkinan seiring mendekati Pemilu, isu politik identitas di Jawa Barat dapat kembali mencuat.

Hal itu ia katakan, usai pemaparan hasil survei terkait sikap publikasi atas kekerasan ekstrim dan intoleransi dalam kehidupan bernegara di Indonesia, di Kota Bandung, Kamis (8/6/2023).

"Jawa Barat kita lihat data di 2019 politik identitas cenderung naik. Di 2022 angkanya turun. Kita tahu politik belum panas, tapi sangat mungkin bila semakin mendekati 2024 intoleransi bisa meningkat," kata Rizka Halida.

Rizka Halida mengatakan diperlukan langkah strategis dari pemerintah daerah dan masyarakat, untuk melakukan pencegahan agar politik identitas kembali mencuat.

Editor : Abdul Basir

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut