get app
inews
Aa Text
Read Next : Identitas 3 Korban Tewas dan 5 Luka dalam Kecelakaan Maut Travel Bhineka di Tol Cisumdawu

Besok, Tol Cisumdawu Bakal Diresmikan Jokowi

Senin, 10 Juli 2023 | 21:05 WIB
header img
Tol Cisumdawu akan diresmikan langsung Presiden Joko Widodo (Jokowi). Foto: Twitter/@KemenPU

Dengan diresmikannya Tol Cisumdawu, maka waktu tempuh dari Bandung menuju Bandara Kertajati makin singkat.

Sebelumnya, jalan Tol Cisumdawu telah selesai dilakukan Uji Laik Fungsi pada pertengahan Juni 2023 lalu. Dengan demikian jalan tol tersebut tinggal menunggu izin layak operasi dari pemerintah pusat melalui Kementerian PUPR.

Kadis Bina Marga dan Penataan Ruang (BMPR) Jawa Barat Bambang Tirtoyuliono mengatakan, Uji Laik Fungsi dilakukan oleh Kementerian PUPR terhadap seluruh ruas Tol Cisumdawu.

"Secara teknis sudah layak. Sudah bisa dibuka sampai Dawuan. Tinggal difungsionalkan saja. Cuma memang secara formal hasilnya belum keluar,"kata Bambang di Gedung Sate, Kota Bandung, Senin (3/7/2023).

Editor : Zhafran Pramoedya

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut