get app
inews
Aa Read Next : Covid-19 di Cimahi Terkendali, Pj Wali Kota Minta Warga Tak Panik dan Tetap Waspada

Kasus Covid-19 di Indonesia Melonjak, Kemenkes Minta Masyarakat Segera Vaksinasi

Senin, 11 Desember 2023 | 10:15 WIB
header img
Vaksinasi Covid-19. (Foto: Ilustrasi/SINDOnews)

Maxi menjelaskan, kenaikan Covid-19 di banyak negara disebabkan subvarian Omicron XBB 1.5. Hal ini membuat Eropa dan Amerika Serikat mengalami gelombang infeksi.

Sedangkan di Indonesia disebabkan karena varian Covid-19 EG.2 dan EG.5. Jenis virus baru ini pun dilaporkan menyebar dengan cepat, sehingga dibutuhkan perlindungan ekstra untuk mencegah penularan.

“Segera lakukan vaksinasi, jangan ditunda-tunda. Karena virus ini cepat menyebar, sehingga dapat sangat berbahaya untuk keluarga maupun orang sekitar,” katanya.

Sementara itu, vaksinasi dosis lengkap atau booster bisa dilakukan di fasilitas kesehatan terdekat, dai puskesmas atau rumah sakit. Vaksin Covid-19 bisa dilakukan secara gratis dengan cara membawa KTP atau identitas lainnya.

Editor : Rizal Fadillah

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut