Merasa frustasi, mereka akhirnya memutuskan untuk berpisah dan berpencar. Namun, keputusan untuk berpisah ini justru menghadapkan mereka pada hal yang mengejutkan.
Di mana Diwe, Penjaga Kelekak Namak yang mengincar darah dan daging mereka. Mereka pun harus berjuang keluar dari hutan tersebut dengan selamat.
3. Sehidup Semati (11 Januari)
Disutradarai oleh Upi Avianto, Sehidup Semati dibintangi oleh Laura Basuki, Ario Bayu, Asmara Abigail, Lukman Sardi, Ivanka Suwandi hingga Verdi Solaiman. Film ini mengusung genre horor, cerita seru.
Dikisahkan bahwa sejak kecil, Renata ditanamkan bahwa kodrat seorang istri adalah mengabdi dan menjaga keutuhan rumah tangga. Masalah muncul ketika suaminya yang kejam, Edwin, berselingkuh.
Renata yang diteror kehadiran wanita lain bertekad menyelamatkan rumah tangganya. Baca Juga 5 Film Horor Indonesia Tayang November 2023, Ada Sijjin dan Rumah Iblis.
Editor : Rizal Fadillah