Pemkot Bandung Resmi Luncurkan Kartu Kredit Pemerintah Daerah, Ini Fungsinya
Kamis, 11 Januari 2024 | 18:00 WIB

Terdapat 10 perangkat daerah sebagai pilot project penggunaan KKPD yaitu:
1. Inspektorat Daerah;
2. Badan Keuangan dan Aset Daerah;
3. Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia;
4. Badan Perencanaan Pembangunan Penelitian dan Pengembangan;
5. Badan Pendapatan Daerah;
6. Dinas Koperasi dan Usaha Kecil dan Menengah;
7. Dinas Komunikasi dan Informatika;
8. Bagian Umum dan Perkapeg Sekretariat Daerah;
9. Kecamatan Antapani;
10.Kecamatan Arcamanik.
Editor : Zhafran Pramoedya