get app
inews
Aa Text
Read Next : Kabar Gembira! David da Silva Siap Comeback Lawan Malut United

Mesin Mulai Panas, Persib Hajar Dewa United 3-0 di Laga Uji Coba

Senin, 22 Januari 2024 | 17:52 WIB
header img
Pemain Persib, David da Silva merayakan gol ke gawang Dewa United pada uji coba. (Foto: Persib)

Menit 73, Rangga Muslim melepaskan tembakan dari dalam kotak penalti. Namun, ketepatan dari Nick Kuipers mampu melakukan block dengan sempurna. Menit 77 di babak kedua, Ferdiansyah dua kali mendapat bola tapi gagal menciptakan peluang.

Menit 85, serangan kembali dibangun oleh Ferdiansyah yang meneruskan bola kepada Ryan Kurnia. Ryan memutuskan untuk menuntaskannya, tapi sepakan Ryan bisa diamankan dengan baik oleh M. Natshir.

Dua menit kemudian, Ryan benar-benar bisa menambah keunggulan menjadi 3-0 menuntaskan umpan matang yang diberikan Ferdiansyah. Menit 90, pertandingan pun berakhir.

Editor : Zhafran Pramoedya

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut