get app
inews
Aa Text
Read Next : Acep Adang Sebut Kesehatan Tak Bisa Dipisahkan dalam Indeks Pembangunan Manusia

Simak Tips Jaga Kebersihan Gigi dan Mulut saat Lebaran

Selasa, 09 April 2024 | 19:20 WIB
header img
Simak Tips Jaga Kebersihan Gigi dan Mulut saat Lebaran. (Foto: Ilustrasi/Ist)

"Apabila ada keluhan, segera konsultasi maupun periksa ke dokter gigi profesional," ujarnya.

drg. Gagah juga mengingatkan, agar masyarakat meminum air putih 8 gelas setara dengan 2 liter per hari atau minum teh hijau maupun hitam agar tubuh tidak terhidrasi.

"Hal ini efektif mencegah peradangan pada gusi serta bermanfaat untuk kesehatan tubuh secara umum," imbuhnya.

Terkait dengan mudik, drg. Gagah juga memberikan saran agar tetap menjaga kondisi tubuh secara utuh, salah satunya dengan melakukan olahraga ringan, agar tubuh tidak kaget. Mengingat perjalanan mudik butuh waktu relatif lebih panjang dibanding aktivitas perjalanan rutin sehari-hari.

Menurutnya, kesehatan tubuh secara umum perlu lebih dijaga, karena butuh asupan sehat yakni buah-buahan kaya serat dan mengandung vitamin C. Tujuannya menambah kesegaran tubuh, termasuk menjaga kesehatan gigi dan mulut selama mudik sampai nanti di hari raya Idulfitri.

Editor : Rizal Fadillah

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut