Kunjungan Spontan Bey Machmudin ke Embarkasi Bekasi, Atasi Keluhan Jemaah Haji
Sabtu, 11 Mei 2024 | 15:25 WIB
Pemprov Jabar bersama Kanwil Kemenag Jabar berupaya agar layanan terbaik dirasakan jemaah haji. Bey sendiri akan terus memastikan keberangkatan calon jemaah haji aman dan nyaman dengan berkoordinasi bersama pengelola Asrama Haji Bekasi dan Indramayu (Kertajati).
"Tentunya kita ingin sempurna persiapannya, kami akan terus berkoordinasi dengan asrama yang di sini (Bekasi) maupun dengan asrama yang di Indramayu," tandasnya.
Editor : Rizal Fadillah