Pelatih Persib Belum Puas dengan Penampilan Pemain meski Menang Lawan PSIS
Senin, 16 September 2024 | 09:01 WIB
Bojan mengaku senang dengan penampilan para pemain belakang dan tengah, termasuk Mateo Kocijan. Namun ia meyakini, tim masih bisa berkembang di pertandingan selanjutnya.
"Kami membuat dua gol, tidak penting siapa yang membuatnya. Para pemain bertahan tampil baik begitu juga para pemain tengah. Hal bagus dilakukan oleh Mateo yang beradaptasi, berjuang dan perlahan bermain lebih baik," tandasnya.
Editor : Rizal Fadillah