get app
inews
Aa Text
Read Next : Tyronne del Pino Ingatkan Persib Tak Boleh Lengah Meski di Puncak Klasemen

Dominasi Persib Terbentur VAR, Skor Kacamata di Babak Pertama Kontra Malut United

Jum'at, 13 Desember 2024 | 20:10 WIB
header img
Penyerang PERSIB, Ciro Alves dibayangi pemain Malut United pada pertandingan pekan ke-14 Liga 1 2024/2025 di Stadion Gelora Bandung Lautan Api, Jumat, 13 Desember 2024. (PERSIB.co.id/Sutanto Nurhadi Permana).

Di menit 14, Malut United balik menekan melalui Jorge Ivan Correa yang kemudian mengirimkan umpan silang dari sisi kiri. Kevin dengan cepat keluar dari gawang untuk menghalau bola.

Di menit 36, Alves melepaskan tendangan voli tapi bola melenceng dari sasaran. Di menit 40, Klok melepaskan tembakan dari luar kotak penalti tapi Fahri bisa menepisnya.

Pertandingan babak pertama memasuki tambahan waktu tiga menit. Malut United sempat mengancam begitu juga dengan Persib tapi peluang kedua tim gagal berbuah gol.

Editor : Zhafran Pramoedya

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut