get app
inews
Aa Text
Read Next : 5 Tempat Sarapan Pagi di Bandung Siap Memanjakan Perut Kamu!

Break Out Day Guncang Bandung, Supernova Tribute to Oasis Hibur Penonton Lintas Generasi

Minggu, 27 Juli 2025 | 01:55 WIB
header img
Kemeriahan penampil band Supernova - Tribute to Oasis di Supermusic Break Out Day (BOD) 2025 di lapangan Tritan Point Bandung, Sabtu (26/7/2025). (Foto:Istimewa)

Hal senada disampaikan, Menssana, band asal Tasikmalaya, juga tampil memukau dengan membawakan enam lagu, termasuk satu cover. Hendry, vokalis sekaligus gitaris mengaku bangga bisa tampil di puncak BOD setelah mengikuti proses seleksi.

“Ini pertama kali kita main di BOD, tentu nervous tapi penontonnya sangat positif. Awalnya dari 20 band, lalu terseleksi 10, dan akhirnya cuma satu yang tampil dari Tasikmalaya itu kita,” kata Hendry.

Tries Pondang dari Supermusic menegaskan bahwa ke depan, konsep BOD akan terus berinovasi dan disesuaikan dengan kebutuhan audiens.

“Kami selalu observasi tren dan keinginan warga Bandung. Festival ini bukan untuk promotor, tapi untuk mereka yang ingin punya hari spesialnya sendiri, Break Out Day-nya sendiri.” tandas, Tries Pondang. (*)

Editor : Abdul Basir

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut