10 Destinasi Wisata Sukabumi Dekat Stasiun yang Wajib Dikunjungi
Lokasi: Jl. Alun-Alun Utara No.4B, Gunungparang, Cikole, Sukabumi
Masjid ini menjadi landmark sekaligus pusat aktivitas keagamaan. Arsitekturnya megah, dengan kubah dan menara tinggi bergaya Timur Tengah. Di sekitarnya juga tersedia banyak kuliner khas Sukabumi. Wisatawan non-Muslim pun bisa berkunjung untuk melihat keindahan arsitektur.
Lokasi: Jl. Lio Santa, Gedongpanjang, Citamiang, Sukabumi
Waterpark terbesar di Sukabumi ini menawarkan berbagai wahana seperti kolam ombak, lazy river, racer slide, dan area anak-anak. Tempat ini cocok untuk rekreasi keluarga dan seru-seruan bersama teman.
Jam operasional: 09.00–17.00 WIB
Tiket masuk: Rp40.000–Rp50.000
Sukabumi memang memikat dengan alam yang hijau, udara sejuk, dan banyak destinasi wisata menarik yang mudah dijangkau dari Stasiun Sukabumi. Dari pantai hingga pegunungan, kota ini cocok untuk siapa saja yang ingin rehat sejenak dari hiruk-pikuk kota.
Editor : Agung Bakti Sarasa