3. Gerhana Matahari Sebagian, 25 Oktober 2022
Fenomena gerhana matahari sebagian kedua kalinya terjadi pada 25 Oktober 2020, pukul 11.00 UT atau 18.00 WIB. Gerhana tersebut bisa disaksikan di Indonesia lantaran wilayah ini tidak dilalui bayangan penumbra Bulan.
4. Gerhana Bulan Total, 8 November 2022
Untuk yang terakhir, gerhana bulan total akan terjadi pada 8 November 2022 mendatang. Bedanya, gerhana ini bisa disaksikan lebih banyak tempat di dunia, termasuk Indonesia.
Namun, meski dapat teramati di Indonesia, tidak semua wilayah atau daerah di Indonesia yang bakal bisa menyaksikan fase-fase fenomena gerhana bulan total itu dari awal-puncak sampai akhir gerhana tersebut.
Editor : Zhafran Pramoedya
Artikel Terkait