5 Tempat Wisata di Bandung Ini Cocok untuk Habiskan Waktu Liburan Natal Bersama Anak

Rizal Fadillah
Panama Park Bandung. (Foto: Instagram @panamapark825bdg)

5. Lug’s Gravity

Lug’s gravity adalah salah satu destinasi wisata edukasi anak seru yang bisa kamu kunjungi di Bandung. Keunikan dari tempat ini adalah wahana permainannya yang beroperasi dengan gaya gravitasi.

Anak bisa meluncur bersama keluarga menggunakan sepeda yang disebut cart dan menuruni lintasan sepanjang 750 meter. Pemandangan kota Bandung yang indah menjadi daya tarik lain dari tempat wisata ini.

6. Lembang Park & Zoo

Lembang Park & Zoo bisa dijadikan alternatif tempat bermain anak selain Kebun Binatang Bandung. Di sini anak bisa melihat lebih dari 350 spesies satwa berbeda dari jarak yang dekat. Terdapat berbagai jenis koleksi unggas, mamalia, primata, hingga reptil.

Selain melihat satwa, anak juga bisa melakukan beberapa aktivitas, seperti menunggang kuda, memanah, naik perahu, dan bermain di waterpark mini.

Editor : Rizal Fadillah

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network