Ragam Tradisi Menyambut Ramadhan di Indonesia, Ada Munggahan Kebiasaan Masyarakat Sunda

Rizal Fadillah
Tradisi munggahan (Foto: Okezone)

BANDUNG, iNewsBandungRaya.id - Sebagai negara dengan mayoritas agama Islam dan tentunya dengan beragam budaya, membuat Indonesia memiliki tradisi unik dalam setiap perayaan keagamaan, tak terkeculi saat memasuki bulan Ramadhan.

Tradisi saat menyambut bulan Ramadhan adalah salah satu kekayaan budaya yang dimiliki oleh Indonesia.

Maka tak heran, bulan Ramadhan di Indonesia memang memiliki tempat tersendiri di hati segenap masyarakat.

Lantas, apa saja tradisi di Indonesia dalam menyambut Ramadhan? Berikut ulasannya, dirangkum dari berbagai sumber:

1. Tradisi Megengan di Surabaya

Bagi masyarakat Surabaya, pasti sudah tidak asing lagi dengan tradisi Megengan. Ini merupakan upacara selamatan kecil-kecilan yang dilakukan untuk menandai datangnya bulan puasa. Biasanya digelar di masjid, mushola, atau tempat berkumpul lain.

Editor : Rizal Fadillah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network