12 Negara dengan Waktu Puasa Paling Cepat di Dunia, Chile hanya 9 Jam!

Rizal Fadillah
Negara dengan Waktu Puasa Paling Cepat di Dunia. (Foto: Ilustrasi/net)

2. Argentina

Populasi umat muslim yang ada di negara Argentina memang termasuk sedikit, yaitu hanya berkisar 1,9 persen saja. Meskipun begitu, suasana bulan Ramadhan di negara ini tetap bisa kita rasakan seperti negara lain yang memiliki populasi umat muslim yang banyak.

Penduduk di Argentina yang beragama Islam akan melakukan puasa dengan durasi waktu yang relatif singkat dan sebentar, yaitu hanya 9 jam 37 menit saja.

3. Malaysia

Malaysia adalah salah satu negara tetangga yang mempunyai durasi waktu puasa cukup singkat. Tidak berbeda jauh dengan Indonesia, Negara Malaysia akan melakukan puasa selama kurang lebih 12 jam.

Namun, waktu imsak yang ada di Malaysia lebih lama daripada waktu imsak di Indonesia. Dimana imsak yang ada di Malaysia umumnya dilakukan pada pukul 05.30 dan untuk waktu berbuka dilakukan pada pukul 19.30.

4. Afrika Selatan

Negara Afrika juga mempunyai durasi waktu puasa yang cukup singkat bila dibandingkan dengan negara-negara yang ada di Asia. Penduduk muslim di Afrika hanya akan melakukan puasa selama 10 jam 30 menit saja.

Namun, tentu puasa di negara tersebut juga mengalami banyak cobaan. Salah satunya adalah cuaca disana sangat panas, sehingga kita harus tahan haus ya.

Editor : Rizal Fadillah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network