Ema Sumarna Klaim 25 TPS di Kota Bandung Kembali Normal

Rizal Fadillah
25 TPS di Kota Bandung diklaim kembali normal. (Foto: bandung.go.id)

Selain meninjau lokasi sampah di Babakan Siliwangi, Ema dan jajarannya juga mengunjungi TPS di Kelurahan Padasuka. Terlihat tumpukan sampah menggunung di lokasi tersebut.

"Tapi itu volumenya masih normal. Kita sudah masukan secara bertahap juga ke Cicabe," ujarnya.

Demi mengurangi jumlah sampah yang dibuang ke TPA, Ema mengarahkan agar di tiap TPS melakukan proses pemilahan langsung.

"Bahkan kalau bisa masyarakat juga sudah memilah sendiri sampahnya saat dibawa ke TPS," imbaunya.

Untuk pemilahan sampah tiap RW, pihaknya akan mengawali sosialisasi dan edukasi pada Minggu (14/5/2023) pukul 09.00 WIB di Gedebage.

Editor : Rizal Fadillah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network