Hari Sumpah Pemuda, Bambang Ajak Genarasi Muda Melek Teknologi dan Peduli Lingkungan

Rizal Fadillah
Hari Sumpah Pemuda, Bambang Ajak Genarasi Muda Melek Teknologi dan Peduli Lingkungan. (Foto: bandung.go.id)

BANDUNG, iNewsBandungRaya.id - Pj Wali Kota Bandung, Bambang Tirtoyuliono mengajak para pemuda untuk melek teknologi. Penguasaan teknologi dan informasi serta literasi digital menjadi sesuatu yang harus diseriusi.

Dengan penguasaan teknologi serta kolaborasi dapat mengakselerasi percepatan pembangunan khususnya di Kota Bandung.

"Diingatkan kembali bahwa kita sekarang situasi berbeda dengan yang lalu. Dengan artificial intelligence kemudian kita harus kolaboratif," ucap Bambang saat peringatan Hari Sumpah Pemuda di Plaza Balai Kota Bandung, Sabtu (28/10/2023).

"Semangat kolaborasi ini menjadi penting untuk percepatan pembangunan di semua bidang yang ada terutama di Kota Bandung," tambahnya.

Bambang menyebut, literasi digital juga harus diberikan sejak dini kepada siswa mulai SD dan SMP.

Editor : Rizal Fadillah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network