Inflasi Terendah di Jabar, Pemkot Bandung Jaga Stabilitas Harga dan Tingkatkan Daya Beli

Rizal Fadillah
Pj Wali Kota Bandung, Bambang Tirtoyuliono. (Foto: bandung.go.id)

"Operasi Pasar dan Pasar Murah itu rutin kita adakan untuk menjaga kestabilan harga. Ini diberlakukan di seluruh wilayah kecamatan Kota Bandung," ungkapnya.

Elly menyebut, Disdagin akan menggelar Pasar Murah di 30 kecamatan untuk menjag stabilitas harga. Pelaksanaannya akan dibagi dalam 2 tahap, yakni tahap pertama 20-24 November 2023 di 15 kecamatan dan tahap kedua pada 4-8 Desember 2023 juga di 15 kecamatan.

"Tak hanya itu, kita juga akan gelar pasar murah tingkat Kota Bandung yang akan digelar 2 hari. Untuk waktu dan tempat masih kita koordinasikan," katanya.

Sementara itu, Pj Wali Kota Bandung, Bambang Tirtoyuliono mengatakan, berbagai upaya terus dilakukan Pemkot Bandung guna menjaga inflasi daerah tetap terkendali. Hal ini sejalan dengan instruksi dari Presiden RI, Joko Widodo yang memerintahkan seluruh kepala daerah dapat menjaga inflasi.

"Ada tujuh poin yang disampaikan presiden, salah satunya terkait dengan pengendalian inflasi. Alhamdulillah di Kota Bandung inflasi kita sangat terkendali," jelasnya.

Editor : Rizal Fadillah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network