Dramatis! Begini Detik-detik Evakuasi Empat WNI dari Jalur Gaza

Aqeela Zea
Pemerintah berhasil mengevakuasi empat warga negara Indonesia (WNI) dari jalur Gaza ke Mesir. (Foto: Setkab)

Pada tanggal 2 November upaya evakuasi kembali dilakukan namun kembali gagal karena situasi tidak memungkinkan. Retno menegaskan, keselamatan para WNI adalah prioritas dalam upaya evakuasi ini.

“Untuk ketiga kalinya, di tanggal 2 November siang hari, evakuasi dicoba kembali, dan alhamdullillah berhasil. Empat WNI dan 1 istri WNI sudah berhasil dievakuasi,” ungkapnya.

Selain situasi keamanan, kata Retno, jaringan komunikasi yang on and off semakin menyulitkan koordinasi dalam proses evakuasi.

“Sambungan komunikasi kadang dapat dipergunakan dan kadang dalam banyak waktu tidak dapat dipergunakan,” ujarnya.

Namun pemerintah terus berusaha sehingga berhasil menyelamatkan 4 WNI dan 1 istri WNI dari Gaza ke Kairo. Retno mengatakan, pihaknya terus melakukan komunikasi dengan WNI yang berhasil dievakuasi tersebut.

Editor : Zhafran Pramoedya

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network