Munggahan di Bandung Tak Perlu Jauh-Jauh, ke Wetland Park Cisurupan Aja!

Rina Rahadian
Wetland Park Cisurupan. Foto: Humas Pemkot Bandung.

BANDUNG, iNewsBandungRaya.id - Menjelang Ramadhan, di Indonesia biasa menjalankan tradisi munggahan atau makan-makan bersama keluarga dan teman sebelum menjalankan puasa.

Munggahan biasanya dilakukan di rumah atau sengaja pergi ke luar ke tempat makan atau tempat wisata, salah satunya bisa datang ke Wetland Park Cisurupan.

Wetland Park Cisurupan dibangun pada 2019 lalu, merupakan daerah serapan air untuk mengurangi banjir di Kota Bandung. Namun, lahannya bisa dimanfaatkan untuk pariwisata. Tempatnya sejuk, asri, dan masih alami.

Lurah Cisurupan, Misbakhudin menyampaikan, di Wetland Park Cisurupan ini bisa dijadikan tempat untuk botram atau makan bersama, bisa dimanfaatkan juga untuk munggahan bersama keluarga.

Selain gratis dan tempatnya yang asri dan nyaman, disini juga ada berbagai hewan-hewan ternak dan lahan bercocok tanam yang bisa dijadikan untuk wisata edukasi bagi anak-anak.

Editor : Zhafran Pramoedya

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network