Berkat Ryan Wibawa, Petani di Sumedang Banjir Permintaan Kopi Excelsa

Rizal Fadillah
Ilustrasi Petani Kopi. Foto: Koran Sindo

Yoyok menyebut, ciri khas dari kopi Excelsa ini memiliki ukuran pohon yang cukup tinggi. Dari segi rasa, kopi Excelsa punya rasa sepet dan sedikit manis.

"Pohonnya tinggi besar dan panen paling terakhir kalau rasa sepet agak manis ini excelsa," ujarnya.

Sementara itu, Pengelola Kopi Prosesor, Rey menjelaskan, jenis kopi Excelsa ini berbeda dengan arabika dan robusta. Ia menyebut, kopi Excelsa ini masuk klasifikasi kopi liberika.

"Kebetulan kopi Excelsa ini peninggalan Belanda jadi pohon tinggi besar karakter beda dengan arabika dan robusta kalau dua itu mungkin 15 tahun selesai kita tanam ulang kalau excelsa makin besar produktifitas makin tinggi," jelasnya.

Selain itu, pengelolaan kopi Excelsa ini juga berbeda dengan kopi arabika dan robusta.

Editor : Rizal Fadillah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network