Kolaborasi TKS Taekwondo dan Speed Jersey Luncurkan Dobok T-Ultra dan T-1

Rizal Fadillah
Kolaborasi TKS Taekwondo dan Speed Jersey Luncurkan Dobok T-Ultra dan T-1. (Foto: Ist)

"Jadi material ini dirancang hasil research, kita tidak gegabah membuat sebuah produk tanpa perencanaan yang matang," ujarnya.

Andre mengatakan, bahwa ini bukanlah proyek bisnis semata melainkan bagian dari tanggung jawab sosial perusahaan.

"Karena bagi saya prinsipnya sederhana, saya juga sebagai Koordinator Ketua Asosiasi Pakaian Olahraga di Jawa Barat, kemudian menginisiasi program ini bahwa kami ingin menghantarkan Kang Taufik ini menjadi seorang calon pengusaha yang pada akhirnya dia mempunyai kontribusi dan tanggung jawab sosial terhadap adek-adeknya," bebernya.

Oleh karena itu, Andre berharap, kelak atlet bukan hanya dipuja saat di masa jaya, tetapi tetap eksis menjaga ekosistem olahraga tempat ia bernaung, misalnya dengan menjadi seorang enterpreneur. 

"Ekosistem olahraga itu di antaranya adalah atlet, hari ini atlet hanya sebagai penunjang, saya inginkan lebih daripada itu, atlet sebagai pemain. Bahwa kemudian atlet setelah selesai masa keemasannya itu harus dipersiapkan, karena kita terinspirasi kalau di dunia bulutangkis kita kenal dengan Susi Susanti dan Alan dengan produknya Astec," tuturnya.

Editor : Rizal Fadillah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5 6

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network