Gelar Konsolidasi, Gerindra Resmi Usung Adhitia Yudisthira sebagai Cawalkot Cimahi 2024

Rizal Fadillah
Gerindra Resmi Usung Adhitia Yudisthira sebagai Cawalkot Cimahi 2024. (Foto: Ist)

"Saya harap sekali lagi, Pak Ngatiyana sudah mendapatkan rekomendasi dari partai-partai yang sudah beliau jajaki dan sekarang saya tau sedang berproses, tapi kami tidak mau menyampaikan prosesnya sudah sampai dimana," tuturnya.

Bambang mengatakan, pemilihan Ngatiyana bukan tanpa alasan. Sebab, berdasarkan hasil survei internal, pasangan Adhitia-Ngatiyana menempati posisi tertinggi.

"Alhamdulillah saya katakan, dari kami, dari pasangan Pak Ngatiyana dan Pak Adhit ini boleh saya katakan untuk sementara ini dan kemungkinan hingga nanti pemilihan masih yang tertinggi menurut survei kami," katanya.

Bambang juga mengakui, dirinya mendapatkan banyak calon yang ingin mendaftar sebagai pasangan Adhitia di Pilwakot Cimahi 2024. Meski begitu, dirinya masih berkomitmen untuk memasangkan Adhitia dengan Ngatiyana.

"Yang mendaftar banyak, yang telpon banyak, yang datang banyak ke rumah, yang datang banyak ke kantor, tapi saya katakan apa adanya. Harapan saya, saya ngunci, saya ingin ngunci Pak Ngatiyana dengan Kang Adhit, itu saja," tegasnya.

Editor : Rizal Fadillah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5 6 7

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network