Bey mengatakan, sejauh ini program Makan Bergizi Gratis ini masih dalam pembahasan sebelum nantinya diterapkan diseluruh daerah di Jabar.
"Masih dalam format anggaran, bagaimana proporsinya. Kami akan laporkan bukan soal anggaran saja, tapi masak gimana? Apakah memungkinkan? Ada yang kantin gratis, ada yang uji coba dalam bentuk makanan jadi, diuji coba semua nanti akan dilaporkan ke Kemendagri," tandasnya.
Editor : Rizal Fadillah
Artikel Terkait