"Ini menunjukkan antusiasme yang tinggi dari para mahasiswa terhadap Pilkada 2024," ujar Awi Jaya.
Awi juga menekankan pentingnya peran mahasiswa dalam mencerdaskan masyarakat untuk berpartisipasi dalam memilih pemimpin yang tepat.
Pihaknya juga berharap, semangat mahasiswa dan pemuda Jabar semakin menggelora untuk turut serta dalam Pilkada 2024.
"Bukan hanya sekadar datang ke TPS, tapi juga membawa perubahan nyata untuk masa depan Jawa Barat yang lebih baik," tandasnya.
Editor : Rizal Fadillah
Artikel Terkait