Debat Publik Pilbup Subang 2024 Panas, Paslon Beradu Visi Misi dan Program

Agus Warsudi
Paslon 02 Reynaldy-Agus saat debat publik pertama Pilbup Subang 2024. (Foto: istimewa)

"KPU menggali dan mengelaborasi tema debat pertama ini sehingga masyarakat dapat memilih paslon terbaik," kata Ketua KPU Subang.

Sesi debat dipandu oleh moderator Theresia Wulandari. Debat berlangsung sangat seru. Saat debat berlangsung pada sesi awal suasana tenang karena masing-masing paslon memaparkan visi misi dan program kerja masing-masing.

Saat paslon 01 Ruhimat-Aceng menyampaikan program kerjanya disanggah keras oleh paslon 03 Asep-Lina, begitupun sebaliknya, suasana berubah riuh.

Namun saat paslon 02 Religius, Reynaldy-Agus memaparkan visi, misi, dan program-programnya, hadirin menyimak dan mengkaji dengan seksama.

'Subang harus dibangun dengan memperdayakan sesuai kebutuhan masyarakat Subang karena memang itu realitanya," kata Reynaldy-Agus. 

Editor : Ude D Gunadi

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network