Persib Fokus Cari Poin dan Jaga Rekor Tak Terkalahkan di Liga 1

Rizal Fadillah
Skuad Persib. (Foto: Persib/S Nurhadi P)

“Saya rasa tim ini akan kembali bersama-sama seperti keluarga, mencari poin di Liga 1,” ungkapnya. 

Sementara itu, Marc Klok ingin melanjutkan tren tak terkalahkan Persib di Liga 1.

Persib masih belum terkalahkan di 11 laga pembuka, masih duduk di papan atas klasemen dengan satu tabungan laga tunda kontra Bali United FC.

“Ya, tetap sulit pertarungan di liga. Kita harus recovery, kita harus semangat, kita harus menang and enjoy the games. Kita harus pertahankan rekor tak terkalahkan sampai akhir,” tandasnya.

Editor : Rizal Fadillah

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network