Anggaran Pesantren 2026 Nol Rupiah, Maulana Yusuf Kritik Keras KDM

Susana
Anggota DPRD Jabar dari Fraksi PKB, Maulana Yusuf Erwinsyah. Foto: Ist.

Maulana menilai kebijakan pendidikan Pemprov Jabar di bawah kepemimpinan Dedi Mulyadi semakin menjauh dari prinsip keadilan sosial dan berpotensi memperlebar jurang ketimpangan kualitas pendidikan di Jawa Barat.

Ia mendesak gubernur menepati janji untuk memperhatikan lembaga keagamaan setelah penertiban yayasan bermasalah, serta menolak keras pengutak-atikan dana pendidikan, khususnya BPMU untuk sekolah swasta berbasis Kemenag.

“Kami di DPRD akan terus mengawal agar janji gubernur tidak berhenti di retorika. Lembaga keagamaan baik formal maupun nonformal harus mendapat perhatian yang setara,” tutup Maulana.



Editor : Rizal Fadillah

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network