get app
inews
Aa Text
Read Next : Dari Sejarah hingga Renovasi: Kisah Stadion Sidolig yang Tak Lekang Oleh Waktu

Bukan Sekadar Hiasan, Inilah Sejarah Lampion Saat Perayaan Tahun Baru Imlek

Kamis, 19 Januari 2023 | 08:40 WIB
header img
Ilustrasi lampion. (Foto: Unsplash/Pradamas Gifarry)

Dikisahkan Li Zicheng beserta pasukannya tidak mengganggu rumah yang menggantungkan lampion dirumahnya saat menyerang kota Kaifeng.

Ketika penjaga kewalahan membuka pintu bendungan untuk mengalahkan pasukan Li, banjir turut melanda rumah-rumah warga. Para warga selanjutnya naik ke atap dengan membawa lampion.

Selanjutnya Li beserta pasukannya menyelamatkan warga dengan membawa lampion sebagai alat penerangan. Oleh karena itu, bangsa tionghoa selalu menggantungkan lampion merah saat perayaan penting seperti imlek untuk memperingati kebaikan Li.

Lampion china biasanya akan digantung di depan rumah, jalan atau bangunan sebagai simbol untuk mengusir roh jahat. Pada hari ke 15 dalam kalender lunar, masyarakat tionghoa akan merayakan festival lampion untuk menutup perayaan tahun baru imlek.

Editor : Rizal Fadillah

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut