get app
inews
Aa Text
Read Next : 5 Streat Food di Bandung, Tawarkan Kuliner Jadul hingga Kekinian

Liburan Akhir Tahun di Bandung Wajib Kunjungi 5 Tempat Wisata Kuliner Ini

Kamis, 23 November 2023 | 17:35 WIB
header img
Sate Anggrek. (Foto: pauldechivo)

3. Warung Nasi Ceu Mar

Warung nasi kaki lima Ceu Mar yang buka mulai pukul 16.00-04.00, selalu dipenuhi pengunjung setiap harinya. Puncak ramainya pengunjung di sini pada tengah malam.

Disajikan ala parasmanan dengan menu banyak pilihan, sangat nikmat cita rasanya. Mulai dari telur, ongseng usus, semur jengkol, gorengan tahu, tempe semua tersedia di sini. 

Menu istimewanya adalah gulai sapi. Aneka minuman teh, es jeruk dan lainnya juga ada. Warung pinggir Jl. Braga No. 69 ini harga per porsinya bervariasi tergantung lauk yang dipilih.

4. Sate DJ

Terletak di kawasan Jalan Jenderal Sudirman, Sate DJ sedikit berbeda dari jenis sate pada umumnya. Dengan pilihan jenis daging kambing, sapi dan ayam, harga per porsinya tergolong normal yaitu belasan ribu saja untuk 10 tusuk.

Yang bikin beda, satenya tampak polos tanpa bumbu lalu dibakar sambil dioles tipis-tipis dengan sambal. Aroma wangi dagingnya keluar dan terasa original saat dibakar.

Editor : Zhafran Pramoedya

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut