get app
inews
Aa Text
Read Next : Penuhi Kebutuhan Nasabah, bank bjb Relokasi dan Resmikan KCP Sudirman Bogor

Bank Bjb dan Bank NTT Kerjasama Ciptakan Program Pemanfaatan Dana Pensiun

Kamis, 21 Maret 2024 | 05:33 WIB
header img
Bank bjb dan Bank NTT teken kerjasama program DPLK. (Ist)

Beberapa manfaat bjb siap yaitu memberikan Proteksi Penghasilan dengan menjamin adanya kesinambungan penghasilan di masa depan bagi peserta, keluarga, dan ahli waris. Selain itu, dapat juga dimanfaatkan oleh Pemberi Kerja dalam melakukan pencadangan imbalan pasca kerja pegawai dengan benefit berupa efisiensi dan fasilitas perpajakan untuk pemberi kerja dan pegawai.

Ia melanjutkan, bank bjb juga menyediakan kredit bagi calon debitur/debitur yang telah menyandang status pensiun melalui bjb Kredit Purna Bhakti (KPB). 

“bank bjb mengajak masyarakat dan nasabah untuk menyiapkan masa depan sebelum masa pensiun, serta tetap produktif dan berkarya di masa pensiun," ujar Suartini. 

Selain itu, bank bjb memiliki fasilitas lain untuk calon debitur/debitur berpenghasilan tetap yang akan memasuki masa pensiun melalui bjb Kredit Pra Purna Bhakti (KPPB) yakni kredit dengan jangka waktu dapat melintasi usia pensiun. 

Suartini berharap, program DPLK bank bjb dapat meningkatkan kesejahteraan dan mewujudkan keinginan para karyawan Lembaga Keuangan  melalui perencanaan pensiun sejak dini. Serta kerjasama dapat terus ditingkatkan di masa depan.

Untuk anda yang ingin merencanakan masa depan mulai hari ini, cek informasi lebih lanjut di website https://dplk.bankbjb.co.id untuk wujudkan masa depan sejahtera.

Editor : Zhafran Pramoedya

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut