get app
inews
Aa Read Next : Sekda Herman Dorong Tata Kelola Sampah Zero Food Waste di Bandung Barat

Rebranding SIS Bandung, Tawarkan Metode Pengajaran Inovatif dan Fasilitas Mutakhir

Senin, 27 Mei 2024 | 15:46 WIB
header img
Rebranding Sekolah Mutiara Nusantara menjadi SIS Bandung. (Foto: Ist)

"Itu perlu dibiasakan dari kebiasaan sehari-hari anak-anak," ujarnya.

Ryan juga memastikan, lulusan Sekolah Mutiara Nusantara nantinya tidak akan sulit bilang ingin melanjutkan pendidikan ke perguruan tinggi di luar negeri.

"Prasyarat untuk masuk ke sekolah luar negri itu sudah ditunjang oleh kurikulum internasional, dan kami memiliki university konselor, yang dimana anak-anak dapat diarahkan untuk memilih universitas atau program-program terbaik, sesuai dengan minat bakatnya," terangnya.

Ditempat yang sama, Marketing Director SIS Group of School, Mr. Indra Erwin mengatakan, pihaknya akan gencar mempromosikan Sekolah Mutiara Nusantara kepada masyarakat luas, baik sisi tradisional marketing ataupun digital marketing. 

"Nilai-nilia yang akan kami buat adalah nilai-nilai yang ada di SIS iti sendiri yaitu fairness, integration, respect. Itu adalah nilai yang akan kamu sampaikan kepada publik atau masyarakat Bandung, dan juga nilai-nilai spritual tetap akan kami pertahakan karena SMN itu sendiri sangat kuat dari sisi religiousnya," tandasnya.

Editor : Rizal Fadillah

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut