Hakim Jadwalkan Jawaban Gugatan di Sidang Praperadilan Pegi Setiawan Digelar Besok
Senin, 01 Juli 2024 | 14:37 WIB
Karena itu, pihaknya pun meminta tim kuasa hukum dari Pegi Setiawan dan Polda Jabar untuk mempersiapkan diri dan menyiapkan alat bukti untuk proses sidang selanjutnya.
"Berarti sudah disepakati tidak ada lagi perdebatan dalam persidangan berikutnya, silahkan untuk menjalankan dan mempersiapkan diri masing-masing untuk menyiapkan alat alat bukti yang telah disepakati. Sidang saya nyatakan ditutup," tandasnya.
Editor : Rizal Fadillah