Kadisnaker Targetkan 8.000 Tenaga Kerja Terserap di Kabupaten Bandung pada 2025
Kamis, 24 April 2025 | 20:45 WIB

"Syarat ijazah dari mulai SMA dan Sarjana saja," terang dia.
Rukmana berharap di hari jadi Kabupaten Bandung rencana Bupati Bandung Dadang Supriatna untuk menekan angka pengangguran bisa terwujud. Namun, target itu bisa tercapai apabila masyarakatnya sadar akan kemampuan serta mau memiliki keterampilan tertentu.
"Kalau misalnya mereka belum punya keterampilan, silahkan banyak pelatihan yang sering kita lakukan. Kalau para pencaker ingin ditempatkan, kami juga sudah berkomitmen dengan beberapa perusahana besar," tandasnya.
Editor : Agung Bakti Sarasa