get app
inews
Aa Text
Read Next : Membangun Empati, IWP Gelar Aksi Sosial di Momen HUT ke-80 Jabar

Bahagianya Siswa Disabilitas asal Pasirjambu dan Cililin di Rumah Bhineka Bandung

Sabtu, 25 Oktober 2025 | 20:43 WIB
header img
Para difabel asal Pasirjambu, Kabupaten Bandung semringah menghadiri kegiatan bakti sosial di Rumah Bhineka Bandung. (FOTO: AGUS WARSUDI)

"Rasa simpati dan empati kepada mereka yang memotivasi saya menggelar kegiatan ini rutin setiap bulan. Sasarannya, yatim, yatim piatu, dan difabel serta keluarganya se-Bandung Raya. Awalnya yang dekat sini dulu, Cipedes, Sukahaji. Setelah itu yang jauh-jauh saya jangkau," tuturnya.

dokter I Nyoman Arya mengatakan, penyakit yang umumnya diidap para disabilitas adalah ISPA atau infeksi saluran pernapasan atas, batuk dan pilek. Sedangkan pendamping dan keluarga difabel umumnya mengidap darah tinggi dan gula darah atau diabetes.

"Mereka kami berikan obat sesuai indikasi penyakit yang diderita," kata dr Nyoman Arya.

Sementara itu, kegiatan bakti sosial yang rutin digelar oleh Adam, menarik perhatian mahasiswa Bina Nusantara (Binus) University. Sultan Afif, mahasiswa Jurusan Bisnis, Binus mengatakan, ini tugas dari mata kuliah, yaitu, karakter building agama.

"Temanya berkah Jumat dan baksos. Kemudian, kami riset di Google, mencari kegiatan yang memiliki value unik. Akhirnya kami menemukan kegiatan bakti sosial yang dengan sasaran kaum difabel, terutama siswa SLB yang digelar setiap bulan," kata Sultan.

Editor : Agus Warsudi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut