5 Ide Resep Masakan Enak dan Anti Ribet untuk Menu Sahur Pertama

Rizal Fadillah
Daging Sapi Lada Hitam. (Foto: net)

1. Daging Sapi Lada Hitam

Menu klasik yang selalu jadi rebutan semua orang saat dalam perjamuan makan ataupun saat bertandang ke restoran Peranakan. Bumbui daging di malam hari sebelum tidur. Selain menjadikan rasanya lebih meresap, bumbu perendam juga ikut membantu mematangkan daging.

Bahan :
500 gr daging sapi bagian has dalam, potong memanjang
1 cm jahe, parut
1/2 buah bawang bombay, iris tipis
2 sdm saus tiram 1 sdm kecap manis
1/2 sdt minyak wijen
1 sdm merica hitam butiran, tumbuk kasar
2 sdm minyak untuk menumis
2 siung bawang putih, memarkan
1/2 buah paprika merah, potong dadu

Cara membuat :
- Lumuri potongan daging dengan semua bumbu, remas-remas supaya bumbu meresap. Simpan dalam kulkas semalaman.
- Panaskan minyak, tumis bawang putih hingga harum. Masukkan daging yang sudah dibumbui hingga setengah matang.
- Masukkan paprika, aduk rata hingga semua bahan matang. Angkat. Sajikan hangat.

Editor : Rizal Fadillah

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5 6

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network