Bertolak ke Cirebon, Dedi Mulyadi Tawari Guru Sabil Jadi Fotografer

Aqeela Zea
Dedi Mulyadi sepakat mempekerjakan guru Sabil di Cirebon sebagai fotografer di timnya. Foto: tangkapan layar YouTube/@KangDediMulyadiChannel

"Dalam zoom ini, maneh teh keur jadi gubernur jabar ato kader partai ato pribadi @ridwankamil???" (Dalam zoom ini, kamu lagi jadi gubernur jabar atau kader partai atau pribadi).

Sabil mengaku, sebutan maneh dalam komentarnya merupakan sebuah panggilan akrab. Karena dia menilai orang yang dikomentari merupakan sosok yang friendly.

"Beberapa kali juga pernah ketemu dengan beliau. Saya memandang beliau sosok yang akrab, lebih ke friendly," ucap Sabil.

Sabil tak menyangka komentar kritikan itu akan viral hingga ditandai sebagai komentar yang ditandai. Sebab dia mengaku sudah sering berkomentar namun baru kali ini menjadi viral hingga akhirnya diberhentikan dari pekerjaannya.

Pihak sekolah tempat Sabil mengajar sebetulnya sudah memberikan kesempatan kedua untuk dia kembali mengabdi. Tetapi, Sabil memilih untuk berhenti serta mengundurkan diri sebagai guru SMK di Cirebon.

Editor : Zhafran Pramoedya

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network