Polemik 'Bajingan', Politisi Demokrat: Jokowi Butuh Kritik Lugas Seperti Rocky Gerung

Aqeela Zea
Presiden Joko Widodo (Jokowi) mendapat kritik keras dari akademisi Rocky Gerung. Foto: Sekeretariat Presiden

Oleh karenanya, Benny menganggap, sentilan Rocky sangat pas apabila diumpamakan dengan vaksin. Pasalnya, kekuataan Jokowi akan bertambah untuk menghalau berbagai tekanan di Istana.

"Kritik Rocky ini menambah kekebalan untuk Pak Jokowi agar makin kuat menghalau tekanan oligarki dan kaum kleptokrat yang ada di sekitar istana," ucap Benny.

Anggota Komisi III DPR RI itu mengaku bangga dengan apa yang selama ini dilakukan oleh Rocky. Begitu juga dengan Jokowi, yang menanggapi santai kritikan tersebut.

"Kritik Rocky mungkin terasa pahit namun dengan itu pak Jokowi akan kuat menggebuk kekuatan-kekuatan yang selama ini memperalatnya," ucapnya.

Sebelumnya, Relawan Indonesia Bersatu resmi melaporkan Rocky Gerung serta Refly Harun atas dugaan menghina Jokowi ke Polda Metro Jaya.

Editor : Zhafran Pramoedya

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network