5. Apel
Apel mengandung serat larut dan tidak larut yang membantu menjaga kesehatan pencernaan. Umumnya 1 buah apel berukuran sedang mengandung sekitar 4 gram serat. Serat ini juga memberikan rasa kenyang lebih lama, mengurangi risiko merasa lapar selama berpuasa. Apel juga mengandung antioksidan dan vitamin, menjadikannya tambahan yang baik untuk meningkatkan kesehatan selama bulan puasa.
Serat larut pektin dalam apel bisa memperlambat pencernaan dan meningkatkan rasa kenyang, dan kandungan serat itu juga bisa membantu kadar gula rendah. (*)
Editor : Abdul Basir
Artikel Terkait