Tahap Penuntasan, Dishub Minta Masyarakat Tak Lalui Flyover Ciroyom

Abdul Basir
Tahap Penuntasan, Dishub Minta Masyarakat Tak Lalui Flyover Ciroyom Flyover Ciroyom di Kecamatan Andir Kota Bandung. (Foto:Humas Pemkot Bandung)

BANDUNG, iNewsBandungraya.id - Flyover Ciroyom di Kecamatan Andir Kota Bandung  dalam tahap perbaikan dan pemasangan rambu-rambu lalu lintas.

Pelaksanaan Tugas (Plt) Dinas Perhubungan Kota Bandung Asep Kuswara mengatakan Flyover Ciroyom saat ini belum bisa dilintasi kendaraan roda dua maupun roda empat.

"Masih dipasang rambu-rambu," kata Asep Kuswara, Jumat (24/5/2024).

Asep Kuswara belum bisa memastikan kapan flyover tersebut bisa dilalui, sebab, selain ada beberapa perbaikan juga belum diserahterimakan oleh DJKA ke Pemerintah Kota Bandung.

"Kita tunggu saja, mudah-mudahan secepatnya," ungkapnya.

Editor : Abdul Basir

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update