Evaluasi Hasil Pemilu, Hanura Jabar Harap Raih Kemenangan di Pilkada 2024

Rizal Fadillah
Rapat Pimpinan (Rapimda) Partai Hanura Provinsi Jawa Barat. (Foto: Ist)

Disinggung soal target di Pilkada 2024, Imam berharap jika Cakada yang nantinya akan diusung bisa meraih kemenangan sehingga berdampak pada elektabilitas partai kedepan.

"Tentu kalau kita berhasilkan, kita akan memperoleh posisi-posisi yang bagus secara politik di daerah. Jadi ini juga momentum untuk kebangkitan Hanura dengan usungan-usungan yang benar, dan kita tekankan jadi kalau mau mengusung ini harus yang bener-bener, harus jelas, jangan hanya cuman karena dibeli, yang nanti dampaknya kita ga dapet apapa," bebernya

"Tapi kalau bisa memenangkan, nantikan rakyat akan tau oh ini akan kita menangkan. Jadi intunga-itungannya harus matang betul, masing-masing daerah ini berhitung siapa yang harus didukung," tandasnya.



Editor : Rizal Fadillah

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3 4 5

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network