Beckham Putra Cetak Brace, Persib Hajar Semen Padang 4-1

Rizal Fadillah
Dua pemain Persib, Beckham Putra Nugraha dan Ciro Alves merayakan gol ke gawang Semen Padang. (Foto: Persib/Sutanto Nurhadi Permana)

Skema gol ketiga Persib mirip dengan gol kedua. Lagi-lagi diawali aksi Ciro dari sisi kiri pertahanan Semen Padang, ia mampu mengirimkan umpan matang yang diteruskan oleh Beckham untuk menjadi gol.

Semen Padang semakin terpuruk. Persib kembali menambah gol melalui Beckham pada menit ke-86. Diawali kerja sama yang apik, pemain yang akrab disapa Etam ini mampu dengan mudah menceploskan bola dengan kaki kirinya ke gawang tuan rumah.

Gol pemain bernomor punggung 7 ini sekaligus menjadi gol penutup di laga ini. Persib pun menang atas Semen Padang dengan skor 4-1.



Editor : Rizal Fadillah

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3 4 5

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network