Viral Begal Bersenjata Golok Beraksi di Hegarmanah Bandung, Bawa Kabur Motor Korban 

Agus Warsudi
Dua begal (lingkaran merah) yang beraksi di depan Gang Bp Dira, Hegarmanah, Kecamatan Cidadap, Kota Bandung. (FOTO: tangkapan layar)

"Kasus ini masih dilidik (diselidiki) dan dicari pelakunya. Mudah-mudahan bisa cepat mendapatkan informasinya. Korban belum membuat laporan tetapi kami sudah menyarankannya," kata Kapolsek Cidadap saat dikonfirmasi wartawan, Selasa (11/3/2025).

Kompol Rudhi menyatakan, terlihat di CCTV, pelaku dua orang. Sementara, korban kakak beradik.



Editor : Agus Warsudi

Sebelumnya

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network