"Sehingga perlu dievaluasi secara komprehensif apa yang dilakukan atau yang dikerjakan oleh perkebunan ketika mereka mengantongi izin HGU," ucapnya.
Selain itu, Iwang menilai persoalan juga terjadi di wilayah proyek strategis nasional di mana hal ini tidak mencerminkan dalam pengentasan kemiskinan sesuai yang dinarasikan oleh pemerintah. Dia mengatakan, banyak masyarakat yang kini tersingkirkan akibat proyek dari pemerintah.
"Faktanya masyarakat mata pencariannya hilang di mana warga Indramayu yang berdekatan dengan PLTU diganggu, dicemari lautnya dan juga dihilangkan mata pencahariannya," kata dia.
Berikut daftar isu yang jadi tuntutan massa aksi:
Daftar Menu Part 1
1. Tata Ruang Yang Buruk
2. Alih Fungsi Lahan KBU
3. Audit Lingkungan
4 Rusaknya Kawasan Hutan dan Karst oleh Tambang
5.Perum Perhutani Penyebab Deforestasi
Editor : Abdul Basir
Artikel Terkait