Jawab Tantangan Industri, BINUS @Bandung Cetak Talenta Siap Kerja dan Wirausaha

Rina Rahadian
Media Gathering bertema “Menjawab Kebutuhan Industri, BINUS @Bandung Siap Mencetak Talenta Berkualitas untuk Berkarier di Industri Creative and Technology”. Foto: ist.

Dengan dua lokasi kampus di Paskal dan Dago, BINUS @Bandung berupaya menciptakan ruang belajar yang kolaboratif, inovatif dan dinamis, tempat lahirnya solusi masa depan. Melalui kegiatan ini, BINUS @Bandung ingin memperkuat sinergi antara institusi pendidikan, industri, dan media dalam membangun ekosistem talenta unggul Indonesia.

“Kami berharap media menjadi mitra strategis dalam menyebarkan semangat perubahan ini, agar lebih banyak anak muda Indonesia terinspirasi untuk mulai lebih awal, berkarya lebih cepat, dan berdampak lebih besar,” tutup Dr. Johan.

Sebagai institusi yang mengusung semangat Fostering and Empowering, BINUS @Bandung percaya bahwa masa depan bangsa dimulai dari ruang belajar yang memberdayakan. Dan perjalanan itu, dimulai hari ini.



Editor : Agung Bakti Sarasa

Sebelumnya
Halaman : 1 2 3 4

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network