get app
inews
Aa Text
Read Next : Ini Tiga Program Acep Adang-Gita KDI Tekan Kasus TBC di Jabar

5 Khasiat Buah Manggis untuk Kesehatan Tubuh, Nomor 1 Baik Bagi Penderita TBC

Senin, 13 Februari 2023 | 21:01 WIB
header img
Buah manggis. (Foto: net)

BANDUNG, INEWSBANDUNGRAYA.ID - Buah Manggis merupakan salah satu tanaman tropis asli Indonesia. Buah ini memiliki nama latin Garcinia Mangostana Linn.

Di Indonesia, sebagian besar pohon manggis tertanaman liar dengan tinggi lebih dari 10 meter. Biasanya, pohon manggis ini mulai berbuah setelah berusia 8-10 tahun.

Buah manggis yang sudah masak memiliki kulit buah yang berwarna ungu kemerahan sedangkan isinya berwarna putih.

Tingkat kematangan buah sangat berpengaruh terhadap mutu dan daya simpan buah. Semakin matang maka akan semakin singkat daya simpannya.

Sebagai informasi, buah manggis mengandung zat yang disebut Xanthone yakni senyawa fitokimia yang mengandung zat merah khas dari buah manggis yang memiliki khasiat sebagai antikanker, antibakteri dan anti inflamasi.

Editor : Rizal Fadillah

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut