get app
inews
Aa Text
Read Next : Kang Arfi-Teh Yena Ikhtiar Lebih Masif Sapa Warga H-10 Pencoblosan

Murah Meriah, Ini Dia Tiga Kuliner Kaki Lima Malam Hari di Bandung

Jum'at, 17 Mei 2024 | 22:20 WIB
header img
Ilustrasi wisata kuliner kaki lima di Bandung. (Foto: net)

BANDUNG, iNewsBandungRaya.id - Kota Bandung kini dikenal sebagai surganya kuliner, dari yang legendaris hingga kekinian, dari santapan pagi hingga malam hari.

Menjadi tempat wisata kuliner, Kota Bandung tentunya menyajikan beragam pilihan makanan dari mulai yang ringan hingga berat, namun soal rasa tak perlu diragukan lagi.

Selain dipenuhi dengan cafe-cafe, juga restoran yang menyajikan kuliner hits Bandung, kuliner kaki lima di Kota Kembang ini pun tak kalah populernya.

Berikut, rekomendasi tiga tempat kuliner kaki lima malam hari di Bandung yang dijamin bikin nagih.

Zona Merah Sukajadi

Zona Merah  Sukajadi, berada di trotoar pinggir jalan, tepat di depan sebuah toko percetakan. Begitu masuk ke dalam tenda tersebut, tempatnya tak begitu istimewa, namun apa yang tersaji di depan mata adalah sebuah surga bagi pecinta kuliner.

Editor : Zhafran Pramoedya

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut