get app
inews
Aa Text
Read Next : Pemkot Bandung Tertibkan Plang Liar di Sekitar Stadion GBLA

Pimpinan YMT John Sumampau Sesalkan Bandung Zoo Dibuka Tanpa Izin Pemkot

Sabtu, 18 Oktober 2025 | 18:53 WIB
header img
Suasana di Kebun Binatang Bandung, Jalan Tamansari. (FOTO: ISTIMEWA)

"Ketiadaan jaminan keselamatan ini merupakan bentuk kelalaian yang tidak dapat ditoleransi. Kami mendesak agar Pemkot Bandung segera mengambil tindakan tegas," ujar John.

"Apabila pembukaan operasional Bandung Zoo hari ini memang di luar kebijakan dan tanpa izin dari pemkot, kami memohon Pemkot Bandung menindak pihak yang bertanggung jawab sesuai aturan hukum yang berlaku," tuturnya.

John menegaskan, YMT berkomitmen pada kepatuhan hukum dan mendukung upaya Pemkot Bandung dalam penegakan aset daerah. Dia berharap semua pihak dapat bertindak bijaksana, mengedepankan aspek legalitas, keselamatan publik, dan kesejahteraan satwa.

Editor : Agus Warsudi

Follow Whatsapp Channel iNews untuk update berita terbaru setiap hari! Follow
Lihat Berita Lainnya
iNews.id
iNews Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik lebih lanjut