Pinjaman Modal Usaha BTPN Syariah Jadi Solusi untuk Petani Kembangkan Bisnis

Aqeela Zea
Pinjaman Modal Usaha BTPN Syariah Jadi Solusi untuk Petani Kembangkan Bisnis. (Foto: Ist)

"Sekarang udah di angka Rp15 juta, alhamdulillah bisa jadi modal usaha tani. Keuntungannya alhamdulillah bisa buat beli motor, bisa membiayai anak sekolah dan menafkahi keluarga sebagai single parent. Dulu cuman 250 tumbak ngelola tani, alhamdulillah sekarang bisa 1 hektare," katanya.

Euis juga bersyukur, dengan disiplin membukukan modal, pengeluaran, pendapatan bisa meningkat, teratur bayar angsuran dan menyisihkan untuk menabung juga. 

"Cita-citanya sih pengen sampe jadi bandar selain jadi tani dan ada rencana juga naik pinjamannya jadi Rp20juta," ucapnya.

Ketua Sentra Cinangsih, Neng Wida mengungkapkan, rajin menabung adalah kunci agar bisa membayar angsuran tepat waktu.

"Karena jatahnya itu 2 minggu untuk menyisihkan uang," ujarnya.

Editor : Zhafran Pramoedya

Halaman Selanjutnya
Halaman : 1 2 3 4 5 6 7

Bagikan Artikel Ini
Konten di bawah ini disajikan oleh Advertiser. Jurnalis iNews Network tidak terlibat dalam materi konten ini.
News Update
Kanal
Network
Kami membuka kesempatan bagi Anda yang ingin menjadi pebisnis media melalui program iNews.id Network. Klik Lebih Lanjut
MNC Portal
Live TV
MNC Network